Sabtu, 07 Desember 2024
» Berita » KETUA KAMAR PIDANA MA MENERIMA LAPORAN HASIL PEMANTAUAN CALON HAKIM AD HOC TIPIKOR TAHAP XI TAHUN2019
KETUA KAMAR PIDANA MA MENERIMA LAPORAN HASIL PEMANTAUAN CALON HAKIM AD HOC TIPIKOR TAHAP XI TAHUN2019

 

KETUA KAMAR PIDANA MA MENERIMA LAPORAN HASIL PEMANTAUAN CALON HAKIM AD HOC TIPIKOR TAHAP XI TAHUN2019

Jakarta-Humas: Ketua Muda Kamar Pidana Mahkamah Agung, Dr. Suhadi, SH., MH, selaku Ketua Panitia Seleksi Nasional Calon Ad Hoc Tipikor XI tahun 2019 menerima Laporan Hasil Pemantauan Calon Hakim Ad Hoc Tipikor Tahap XI dari Indonesia Corruption Watch (ICW) dan Masyarakat Pematau  Peradilan Indonesia (MaPPi) pada Kamis, (7/4) di ruang kerja Ketua Kamar Pidana Mahkamah Agung di Jakarta.

Pada acara ini, Dr. Suhadi didampingi oleh Panitera Muda Pidana Khusus Mahkamah Agung, H. Suharto, SH., M.Hum, yang menjabat sebagai Sekretaris Panitia Seleksi, dan Maria Angelina Herki Artani, salah satu anggota panitia seleksi. Pada akhir acara Dr. Suhadi memberikan cindera mata berupa buku laporan tahunan Mahkamah Agung dan Majalah Mahkamah Agung kepada Koordinator Divisi Hukum dan Monitoring Peradilan ICW, Tama Satrya Langkun yang hadir pada acara tersebut. (azh/RS)

Terimakasih telah membaca Berita - KETUA KAMAR PIDANA MA MENERIMA LAPORAN HASIL PEMANTAUAN CALON HAKIM AD HOC TIPIKOR TAHAP XI TAHUN2019. Silahkan tinggalkan komentar, saran dan pesan Anda untuk kemajuan website MS Simpang Tiga Redelong. Terimakasih untuk dukungan dan partisipasi Anda.
Total Komentar    Belum Ada Komentar
  • Nama harus diisi, Email tidak akan disebarluaskan, Terimakasih.
  • Mohon untuk menggunakan ejaan yang benar / kata-kata yang mudah dimengerti

*